Tuesday, December 6, 2011

Hypophrenia = GALAU?


There are lots of reasons that people feel sadness....
But sometimes.... I feel sad for no obvious reason...




Hypophrenia is a vague feeling of sadness, seemingly without cause .

Mungkin "penyakit" ini bisa disebut jg GALAU dalam bahasa beken .
Akhirnya aku menemukan definisi dari perasaan yang sering ku rasakan dulu..rasanya sangat menyiksa....seperti kesedihan menekanmu dan kau tak dapat mengatasinya.

Aku belum tahu apakah Hypophrenia ada hubungannya dengan medis, mengingat namanya seperti nama ilmiah.
Jadi, sementara ini ku simpulkan bahwa Hypophrenia mirip gejala Galau yang tak diketahui sebabnya...
Biasanya menyerang saat kau sendirian, kesepian & jauh dari orang-orang tersayang.  
Dan ternyata banyak juga orang yang merasakan hal ini disekitar kita.. 

 Apakah Hypophrenia ada hubungannya dengan depresi?
maybe....yes.




2 comments: